Senin, Mei 6, 2024

Puluhan Pelajar Bolos Sekolah Terjaring Razia Satpol PP di Bone

KATADIA,WATAMPONE || Menindak Lanjuti Berdasarkan laporan dari masyarakat sering terlihat anak bolos sekolah di asrama yang diterima pada pukul 10.15 WITA, anggota Satpol PP langsung mendatangi lokasi dan menertibkan para siswa, di Jl. Lorong Pemuda, Kelurahan Biru, Kecamatan Tanete Riattang, Kab. Bone, Jumat (10/03/2023).Pukul 10.20 wita.

Anggota Satpol PP tiba di lokasi dan langsung mengamankan serta membawanya ke Kantor Satpol PP untuk pendataan dan menyampaikan kepada orang tua atau wali siswa serta sekolah tempat anak tersebut bersekolah.

Ada sepuluh pelajar yang terjaring dalam menertibkan yang dilakukan Satpol PP

Sedangkan pihak terkait lainnya adalah salah satu Ketua Komunitas berinisial H warga Corawali Barebbo, dan pemilik kost inisial A.L warga Palime

Siswa tersebut dikenakan sanksi dengan membuat surat pernyataan untuk tidak melakukan hal yang sama yang ditandatangani oleh orang tua atau walinya.

Pukul 13.40 WITA Para siswa berada di bawah naungan BNNK Kab. Bone untuk pemeriksaan lebih lanjut. Sesuai dengan arahan Kepala Satpol PP.

Adapun pemeriksaan awal di BNN, ada 2 orang yang menggunakan obat-obatan seperti lem Fox dan Komix, kemudian akan kembali untuk pemeriksaan ulang yaitu Hl Ketua Komunitas  dan AL sang pemilik kost Alamat Palime cenrana

 

Laporan A.Syafri Azis

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Stay Connected

0FansSuka
3,912PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
- Advertisement -

Latest Articles