Rabu, September 11, 2024

Kapolsek Somba Opu Ikut Serta dalam Perencanaan Pembangunan Kelurahan Tamarunang Tahun 2024

KATADIA,GOWA || Kapolsek Somba Opu Polres Gowa, Kompol Arifuddin A. S.E. M.H, Bergabung dengan Muspika Kec. Somba Opu untuk Menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Tingkat Kelurahan Tamarunang. Jumat 19 Januari 2024

Acara Ini Bertujuan untuk Membahas Rencana Kerja Kelurahan Tamarunang Tahun 2024.

Bersama dengan Camat Somba Opu Agussalim S. Sos, Kasi Pemberdayaan Masyarakat Syamsuddin S. Sos. M.S,i, Lurah Tamatunang H. Mukhtar Ninra S. Sos. M.Adm. KP, Babinkamtibmas Kel. Tamarunang Aipda Satriadi Alamsyah, dan Perangkat Kelurahan, Musrenbang ini Fokus pada Penggunaan Anggaran, Pembangunan Fisik, dan Sumber Daya Manusia.

Dalam Harapannya, Kapolsek Somba Opu Menginginkan Hasil Musrenbang Ini Dapat Tercapai Sesuai Rencana Bersama, Memberikan Manfaat untuk Warga Kelurahan Tamarunang, dan Menyokong Pembangunan yang Lebih Tertata dan Terarah.

Dalam Ajakannya, Kapolsek Juga Mengajak Semua Elemen Masyarakat untuk Berperan Aktif dalam Mengawasi Pelaksanaan Pembangunan di Wilayah Kelurahan Tamarunang, dengan Tujuan Mencegah Pelanggaran atau Penyalahgunaan Anggaran. Tutupnya

 

 

Laporan Syamsu Alam

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Stay Connected

0FansSuka
3,912PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
- Advertisement -

Latest Articles