Rabu, Januari 15, 2025

DEKKSON Melaksanakan Buka Puasa Bersama KAM

KATADIA, MAKASSAR || Salah satu produsen Key Hardware ternama merk DEKKSON (PT. Fajar Lestari Sejati) gelar buka puasa bersama Konsorsium Arsitek Makassar(KAM) Kamis, 21 April 2022 bertempat di Hotel Claro Makassar.

Acara ini bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi antara DEKKSON yang merupakan anggota IVI dengan KAM kata Ar. Abdul Rais yang merupakan dirut PT. Sulapaappa Media Utama yang tergabung dalam KAM.

Dalam kesempatan ini DEKKSON memperkenalkan beberapa jenis produk terbarunya antara lain DEKKSON ACP, Fenza UPVC Door, Sandwich Panel dan MOT (Modular Operating Theatre) serta keunggulan dari produk tersebut

Dekkson juga mengadakan Kuis dengan berbagai hadiah menarik kepada para tamu undangan sebagai bentuk interaktif agar terjalin keakraban serta keseruan

Manager DEKKSON Area Indonesia Timur Bpk Ronald, sangat berterima kasih kepada teman-teman KAM yang menyempatkan hadir pada acara ini.

 

 

Laporan Nanang

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Stay Connected

0FansSuka
3,912PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
- Advertisement -

Latest Articles